Beredar Foto Ijazah Jokowi di Media Sosial, Roy Suryo: 99 Persen Itu Bukan Jokowi!

Senin 14 Apr 2025, 13:26 WIB
Dalam kanal YouTube Abraham Samad SPEAK UP, Roy Suryo mengomentari foto ijazah Jokowi yang beredar. (Sumber: Tangkapan Layar YouTube Abraham Samad SPEAK UP)

Dalam kanal YouTube Abraham Samad SPEAK UP, Roy Suryo mengomentari foto ijazah Jokowi yang beredar. (Sumber: Tangkapan Layar YouTube Abraham Samad SPEAK UP)

Jokowi baru-baru ini telah mengambil langkah hukum untuk menanggapi tuduhan ijazah palsu terhadap dirinya.

Kontroversi seputar tuduhan ini kembali mencuat dan mendorong Jokowi untuk menangani masalah ini melalui jalur hukum.

Kasus ini pun hangat di media sosial hingga menjadi pembicaraan sengit para netizen.

Berita Terkait

News Update