Soroti Nasib Warga Kampung Bayam, DPRD: Bukan Hanya Persoalan Teknis, Tapi Keadilan Sosial

Sabtu 12 Apr 2025, 21:09 WIB
Suasana Rumah Susun Sederhana Sewa (RUSUNAWA) Kampung Bayam, Jakarta Utara, Sabtu, 12 April 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Suasana Rumah Susun Sederhana Sewa (RUSUNAWA) Kampung Bayam, Jakarta Utara, Sabtu, 12 April 2025. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

“Jika ada kendala, sampaikan secara terbuka. Warga berhak tahu. Jangan ada kesan bahwa mereka diabaikan atau dipingpong oleh birokrasi," beber Kevin Wu.

Sementara itu, Direktur Utama PT Jakarta Propertindo (JakPro), Iwan Takwin tidak dapat dihubungi untuk dimintai keterangan terkait perkembangan dan polemik Kampung Bayam hingga berita ini dibuat.

Ketika dihubungi melalui pesan singkat atau chat WhatsApp, Iwan tak kunjung memberikan respons.

Berita Terkait

News Update