Pinjam Uang Rp100 Juta di KUR BRI 2025, Berapa Cicilan Bulanannya? Cek di Sini

Sabtu 12 Apr 2025, 19:16 WIB
Ilustrasi Pinjaman uang sebesar Rp100 juta melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI di tahun 2025. (Sumber: BRI)

Ilustrasi Pinjaman uang sebesar Rp100 juta melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI di tahun 2025. (Sumber: BRI)

Lengkapi seluruh kolom data yang diminta, termasuk data pribadi, jenis usaha, lama usaha, dan rincian penghasilan.

4. Unggah Dokumen Pendukung

Siapkan dokumen dalam format digital (JPG atau PDF), seperti KTP, KK, SKU/NIB, dan NPWP jika dimiliki. Pastikan dokumen terlihat jelas dan sesuai dengan syarat.

5. Tentukan Nominal Pinjaman dan Jangka Waktu (Tenor)

Pilih jumlah pinjaman yang ingin diajukan, dalam hal ini Rp100 juta, lalu tentukan durasi tenor cicilan mulai dari 12 bulan hingga 60 bulan (5 tahun).

6. Kirim Pengajuan dan Tunggu Proses Verifikasi

Setelah semua data dan dokumen lengkap, kirim pengajuan. Data Anda akan diverifikasi oleh sistem dan petugas BRI.

7. Verifikasi Akhir di Kantor Cabang BRI

Jika pengajuan disetujui secara sistem, Anda akan diminta untuk datang ke kantor cabang BRI terdekat guna verifikasi akhir dan penandatanganan dokumen perjanjian pinjaman.

Namun, meskipun pengajuan bisa dilakukan secara online, tahap akhir berupa verifikasi identitas dan penandatanganan dokumen masih tetap dilakukan secara langsung di kantor cabang BRI.

Dengan memahami semua informasi diatas, Anda bisa menentukan pilihan terbaik dan mempersiapkan diri dalam memanfaatkan fasilitas KUR BRI 2025 demi kemajuan usaha UMKM.

Berita Terkait

News Update