Besaran saldo dana bansos BPNT yang akan diterima KPM di tahap dua 2025. (Sumber: Pintere st)

EKONOMI

Intip Besaran Saldo Dana Bansos BPNT Tahap 2 yang Cair Melalui Rekening KKS Anda

Sabtu 12 Apr 2025, 11:00 WIB

POSKOTA.CO.ID - Intip besaran saldo dana Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap kedua yang dicairkan pemerintah akan segera masuk ke Rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) milik Anda.

Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) tengah mempersiapkan segala proses penyaluran saldo dana bansos BPNT tahap kedua kepada pemilik Rekening KKS Anda.

Nantinya, dana bantuan BPNT bisa Anda terima jika telah memenuhi seluruh persyaratan yang diberikan salah satunya memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK KTP).

Syarat Penerima Bansos BPNT 2025

Baca Juga: Dana Bansos BPNT Rp600.000 Tahap 2 Disalurkan Melalui Tahap Ini, Siap-siap Cek Rekening

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

Memiliki e-KTP atau Kartu Tanda Penduduk Elektronik.

2. Termasuk Keluarga Miskin atau Rentan

Tercatat dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) yang dikelola oleh Kementerian Sosial RI.

Baca Juga: Cek Status DTKSN Anda, Alhamdulillah Bansos BPNT Rp600 Ribu dan PKH Tahap 2 Mulai Cair!

3. Bukan ASN, TNI, atau Polri

Penerima tidak boleh merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN), anggota Kepolisian, atau Tentara Nasional Indonesia (TNI).

4. Tidak Sedang Menerima Bantuan Sosial Lain

Seperti Kartu Prakerja, BLT UMKM, atau BLT subsidi gaji.

Baca Juga: Bansos BPNT Rp600.000 Segera Cair Bulan Mei 2025 Tahap 2, Cek Informasinya di Sini

5. Terdaftar di Kelurahan atau Desa Setempat

Nama calon penerima harus terdata di kelurahan atau desa sesuai dengan domisili tempat tinggalnya.

Bansos BPNT merupakan sebuah program bantuan dari pemerintah bagi masyarakat tidak mampu yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Bantuan ini nantinya akan diberikan pemerintah dalam bentuk non tunai yang dicairkan melalui rekening KKS maupun lewat kantor Pos.

Baca Juga: KPM Menerima Dana Bansos BPNT Rp600.000 Cair Hari Ini 20 Maret 2025? Segera Cek Saldo Sekarang Juga!

Adanya bantuan ini Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bisa dimanfaatkan untuk membeli bahan pangan tertentu, seperti beras, telur, dan bahan pokok lainnya yang tersedia melalui jaringan e-warong (elektronik warung gotong royong).

Sebelumnya, beberapa KPM sudah ada yang menerima bansos BPNT tahap pertama pada bulan Februari. 

Meskipun jadwal telah ditentukan, pencairan bansos bisa berbeda-beda di setiap wilayah karena disalurkan secara bertahap.

Jadwal Tahapan Penyaluran Bansos BPNT 2025

Baca Juga: Saldo Dana Bansos BPNT Rp600.000 Tahap 2 Segera Masuk Rekening, Begini Cara Cek Penerimanya!

Dana bantuan sebesar Rp600.000 bisa Anda dapatkan secara bertahap per tiga bulan atau setiap tahapan selama tahun 2025.

Untuk memastikan Anda masuk dalam daftar penerima bansos BPNT tahap satu bisa melakukan pengecekan secara mandiri melalui Hp.

Cara Cek Penerima Bansos

Baca Juga: Saldo Dana Bansos BPNT Rp600.000 Cair Sebelum Ramadan, Begini Cara Cek dan Tarik Uangnya!

Tags:
KKS NIK KTP Bansos BPNT 2025 Tahap 2Bansos BPNT 2025 saldo dana bansos saldo dana

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor