Pencairan melalui Kantor Pos diwajibkan membawa beberapa dokumen wajib seperti:
- Surat Undangan dari Kantor Pos
- KTP aktif yang asli.
- Kartu Keluarga (KK) asli untuk mewakilkan jika penerima berhalangan hadir.
Baca Juga: Siap-siap Segini Besaran Bansos PIP Cair dan Cara Cek Status Penerimanya!
Cara Cairkan BPNT Lewat Kantor Pos
Apabila telah mempersiapkan beberapa dokumen wajib yang harus dibawa, Anda bisa melakukan pencairan dengan cara sebagai berikut.
- Datang ke Kantor Pos terdekat.
- Serahkan dokumen-dokumen yang telah dibawa.
- Tunggu petugas memeriksa data untuk proses pencairan.
- Anda berhasil menerima dana bansos Rp600.000 yang bisa digunakan untuk keperluan pangan.
Demikian syarat dokumen hingga cara melakukan pencairan bansos BPNT 2025 melalui Kantor Pos.