8 Cara Menabung Deposito Secara Tepat, Cocok bagi Pemula

Jumat 11 Apr 2025, 21:26 WIB
8 cara menabung deposito secara tepat. (Sumber: Pexels/cottonbro studio)

8 cara menabung deposito secara tepat. (Sumber: Pexels/cottonbro studio)

Tentukanlah berapa banyak uang yang ingin didepositokan dan berapa lama tenornya. Semakin lama jangka waktu deposito, bagi hasil yang ditawarkan lebih tinggi.

5. Hal yang Harus Disiapkan

  • KTP atau identitas resmi lainnya.
  • NPWP (jika ada).
  • Buku tabungan.
  • Tabungan simpanan di bank yang dipilih.

Baca Juga: Harga Emas Antam Terbang Rp43.000 Hari Ini 11 April 2025 Jadi 1.889.000 per Gram

6. Proses Pembukaan Deposito

Anda bisa mengunjungi kantor cabang bank atau membuka deposito melalui aplikasi perbankan online. Ikuti petunjuknya, lalu transfer uang untuk didepositokan. Setelah itu, akan mendapatkan konfirmasi dan sertifikat deposito sebagai bukti.

7. Memantau Deposito

Pantau terus deposito secara berkala lewat aplikasi perbankan atau laporan yang dikirimkan oleh bank.

Baca Juga: Simak Cara Mulai Investasi Hanya Modal Rp100.000 dari Neo Bank

8. Pencairan Deposito

Ketika sudah jatuh tempo, Anda bisa memilih mencairkan deposito atau memperpanjang (roll over) untuk periode berikutnya. Jika ingin mencairkannya, pastikan Apakah perlu pemberitahuan sebelumnya atau bisa langsung dicairkan.

Demikian informasi dari 8 cara menabung deposito secara tepat. Semoga bermanfaat dan membantu.

Berita Terkait

News Update