"Ternyata setelah diperiksa, ada pendarahan otak di sebelah kiri kepala. Nah, itu emang termasuk serius karena Ibu usianya 87 tahun," ucapnya.
Dilakukan Operasi
Baca Juga: Titiek Puspa Dilarikan ke Rumah Sakit, Begini Kondisinya Saat Ini
Kemudian, almarhumah mendapatkan penanganan darurat, operasi dilakukan dalam tiga hari pertama dan berjalan lancar.
"Dilakukan tindakan dan ternyata ada pendarahan. Hari pertama, kedua, ketiga ada operasi. Itu berjalan dan sukses," katanya.