Temukan 2 cara efektif mengembalikan chat WhatsApp yang terhapus permanen tanpa backup. (Sumber: WhatsApp)

TEKNO

Tanpa Google Drive! Begini Cara Pulihkan Chat WhatsApp yang Terhapus

Kamis 10 Apr 2025, 14:18 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kehilangan chat penting di WhatsApp bisa menjadi hal yang menyebalkan dan membuat panik, terlebih lagi jika belum pernah melakukan backup ke Google Drive.

Namun, siapa sangka, ternyata ada cara ampuh untuk mengembalikan chat WhatsApp yang terhapus secara permanen meski belum pernah dicadangkan sebelumnya.

Trik ini dibagikan oleh kanal YouTube Mbah Man Otak Atik Android & Backsound, yang menunjukkan dua metode efektif untuk memulihkan percakapan WhatsApp hanya dengan memanfaatkan file lokal di memori internal.

Menariknya, cara ini tidak memerlukan aplikasi tambahan dari pihak ketiga dan bisa dilakukan oleh siapa saja dengan langkah yang cukup sederhana.

Lantas, seperti apa langkah-langkah untuk memulihkan chat WA yang terhapus sebelum di backup? Mari simak informasi lengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Cara Mengatasi Gagal Upload Video di Status WhatsApp dengan Mudah

1. Cara Pulihkan Chat WhatsApp Lewat File Manager

Langkah pertama yang bisa dilakukan adalah dengan menelusuri dan menyalin folder WhatsApp di penyimpanan internal ponsel. Berikut langkah-langkahnya:

2. Gunakan File Crypt12 dari Folder Database WhatsApp

Metode kedua ini sedikit lebih teknis, tapi tetap mudah diikuti. Cara ini memanfaatkan backup otomatis harian dari WhatsApp yang tersimpan di memori internal:

Baca Juga: Reels Instagram Bisa Dipindahkan ke Status WhatsApp, Cek Caranya di Sini

Dengan cara ini, kamu bisa mengembalikan chat WhatsApp yang sudah dihapus, asalkan file backup otomatis dari WhatsApp masih tersedia di penyimpanan internal.

Kedua metode di atas dapat berguna terutama bagi pengguna yang tidak pernah mengaktifkan fitur backup otomatis ke Google Drive.

Selama file lokal belum terhapus dari memori internal, chat WhatsApp yang terhapus masih memiliki peluang besar untuk dikembalikan.

Tags:
WhatsApp cara pulihkan chat WhatsAppcara pulihkan chat whatsapp yang terhapuscara pulihkan chat whatsapp terhapus permanenPulihkan Chat WATips WhatsApp

Farida Fakhira

Reporter

Farida Fakhira

Editor