POSKOTA.CO.ID - Pendapatan tambahan yang bisa dicairkan ke dompet elektronik ini bisa dimanfaatkan oleh seluruh pengguna DANA.
Aplikasi tersebut memiliki sebuah fitur yang dapat memberikan saldo DANA gratis secara cuma-cuma kepada penggunanya melalui sebuah link.
Link tersebut harus segera diklik dan klaim untuk mendapatkan saldo DANA gratis yang diberikan.
Pada artikel ini kami akan jabarkan cara untuk mengklaim saldo DANA, namun sebelum itu, ketahuilah terlebih dahulu informasi terkait DANA Kaget.
Baca Juga: Mau Saldo Gratis Rp150.000? Cek Link DANA Kaget Hari Ini 25 Maret 2025 Spesial Sebelum Lebaran
Kenali Apa Itu DANA Kaget
DANA Kaget merupakan sebuah fitur dari dompet elektronik DANA yang memungkinkan pengguna untuk mengirim atau menerima saldo gratis lewat link.
Di dalam link DANA Kaget terdapat sejumlah saldo gratis yang bisa diklaim dengan nominal acak mulai dari Rp1 hingga Rp50.000.
Perlu diingat bahwa setiap link memiliki kuota yang terbatas sehingga mengharuskan Anda untuk segera klaim saldo gratis setelah mendapatkan linknya.
Baca Juga: Link DANA Kaget Hari Ini 24 Maret 2025, Dapatkan Uang Gratis Rp100.000
Fitur yang satu ini juga memiliki beberapa syarat untuk mengklaim saldo gratisnya, salah satunya adalah rengan memiliki akun DANA.
Cara Mendaftar Akun DANA
Untuk mendaftarkan akun DANA, berikut ini cara mengunduh dan buat akun:
- Unduh aplikasi DANA melalui Google Play Store atau App Store
- Install aplikasi ke Hp Anda
- Buka aplikasi dan daftar menggunakan nomor Hp
- Buat password yang terdiri dari 6 digit angka
- Verifikasi menggunakan kode OTP yang dikirim ke nomor Hp
- Selesai, dompet digital DANA sudah bisa digunakan