Cara Membuat Jadwal Rencana Liburan dengan ChatGPT, Praktis dan Cepat

Kamis 10 Apr 2025, 11:29 WIB
Ilustrasi merencanakan liburan di hari lebaran. (Sumber: Pexels/Asad Photo Maldives)

Ilustrasi merencanakan liburan di hari lebaran. (Sumber: Pexels/Asad Photo Maldives)

POSKOTA.CO.ID - Gak mau ribet membuat rencana perjalanan liburan? Yuk, coba pakai ChatGPT untuk memudahkannya.

Membuat rencana perjalanan sebelum peri liburan sangat penting bagi masyarakat agar kamu tahu apa yang mau dilakukan atau tempat mana yang mau didatangi.

Dengan begitu, kamu jadi bisa lebih menghemat waktu karena sudah tahu mau pergi ke tempat mana saja untuk berlibur bersama keluarga di hari lebaran.

Baca Juga: Bosan Liburan di Jakarta? Cek 5 Tempat Wisata Lebaran 2025 di Bogor yang Wajib Dikunjungi

Membuat rencana perjalanan atau itinerary terkadang cukup sulit karena kamu harus memikirkan banyak hal, mulai dari tempat yang mau didatangi, durasi atau lama waktu berwisata, dan lainnya.

Namun, berkat kecanggihan teknologi yang ada saat ini kamu tidak perlu lagi repot-repot membuat itinerary sendiri.

Sebab, kamu bisa mengandalkan berbagai platform Artificial Inteligence (AI) atau kecerdasan buatan, termasuk ChatGPT.

Bagi kamu yang melek dengan teknologi pastinya sudah tak asing lagi dengan ChatGPT milik OpenAI ini.

Melalui platform ini, masyarakat bisa melakukan banyak tugas dengan mudah dan cepat. Setiap pekerjaan pun jadi bisa selesai dalam waktu singkat.

Kamu juga bisa lho membuat rencana perjalanan menggunakan ChatGPT agar lebih praktis. Bahkan, hasil yang diberikan pun sangat rinci.

Penasaran, bagaimana cara membuat itinerary di ChatGPT untuk liburan di hari lebaran? Yuk, simak langkah-langkahnya di bawah ini.

Berita Terkait

News Update