Harga Emas Antam Hari Ini 9 April 2025 Melesat, Kenaikan Rp23.000 Membawa Harga ke Rp1.777.000 per Gram

Rabu 09 Apr 2025, 10:20 WIB
Cek detail lengkap kenaikan harga emas hari ini, 9 April 2025 yang melesat, sebesar Rp23.000 yang mencapai Rp1.777.000 per gram. (Sumber: Pinterest)

Cek detail lengkap kenaikan harga emas hari ini, 9 April 2025 yang melesat, sebesar Rp23.000 yang mencapai Rp1.777.000 per gram. (Sumber: Pinterest)

POSKOTA.CO.ID - Setelah merosot tajam lima hari berturut-turut, harga emas Antam hari ini, Rabu, 9 April 2025 melesat naik sebesar Rp23.000 per gram.

Dilansir dari situs Logam Mulia, harga emas Antam hari ini berada di angka Rp1.777.000 per gram.

Nominal tersebut lebih besar bila dibandingkan dengan harga kemarin, Selasa, 8 April 2025 yang dibanderol Rp1.754.000 per gram.

Baca Juga: Harga Emas Antam Terjun Lagi Rp4.000, Hari Ini 8 April 2025 Jadi Rp1.754.000

Sedangkan untuk harga jual kembali atau buyback emas Antam hari ini senilai Rp1.672.000 per gram.

Sementara kemarin, harga buyback menyentuh level Rp1.604.000. Harga ini turun sebesar Rp23.000 per gram.

Harga Emas Antam Hari Ini 9 April 2025

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari laman Logam Mulia Antam, berikut harga emas mulai 0,5 hingga 1.000 gram pada hari ini:

- Harga emas Antam 0,5 gram: Rp938.500

- Harga emas Antam 1 gram: Rp1.777.000

- Harga emas Antam 5 gram: Rp8.660.000

- Harga emas Antam 10 gram: Rp17.265.000

Berita Terkait

Tips Membedakan Emas Antam Asli atau Palsu

Selasa 08 Apr 2025, 17:35 WIB
undefined

News Update