Tutorial Berbagi Album Menggunakan iCloud untuk Pengguna iPhone

Selasa 08 Apr 2025, 23:07 WIB
Tutorial Berbagi Album Menggunakan iCloud untuk Pengguna iPhone (Sumber: Pinterest/Soy de Mac)

Tutorial Berbagi Album Menggunakan iCloud untuk Pengguna iPhone (Sumber: Pinterest/Soy de Mac)

POSKOTA.CO.ID - Pemilik handphone atau Hp iPhone memiliki fitur, yakni berbagi album dengan menggunakan iCloud.

Melalui sistem IOS ini, pengguna iPhone bisa berbagi album foto maupun video dengan kualitas terbaik melalui iCloud.

Terdapat beberapa cara berbagi album menggunakan iCloud untuk para pengguna iPhone.

Baca Juga: Postingan Viral di Instagram Permadi Arya Alias Abu Janda Diangkat Jadi Komisaris Jasa Marga Toll Road Operation

Terdapat dua cara untuk berbagi album dengan iCloud, yakni melalui fitur album bersama dan berbagi dengan tautan iCloud.

Untuk itu, simak berita ini selengkapnya mengenai cara berbagi album menggunakan iCloud bagi para pengguna iPhone.

Fitur Album Bersama

Untuk berbagi album menggunakan iCloud, kamu bisa membuat album bersama atau membagikan foto dan video dengan tautan.

Album Bersama memungkinkan penggunanya untuk berbagi foto dan video hanya dengan orang yang terpilih.

Baca Juga: Cara Dapat Saldo DANA Gratis Total Rp40.000 Cuma Kerjain Tugas Mudah, Jangan Dilewatkan

Selain itu, mereka juga dapat menambahkan foto, video, dan komentar mereka sendiri.

Simak berikut ini cara membuat album bersama untuk berbagi album foto dan video:

  1. Buka iCloud.com/photos
  2. Masuk ke Akun Apple Anda
  3. Tahan penunjuk di atas Album Bersama di bar samping
  4. Klik , lalu klik Album Bersama Bar
  5. Masukkan nama untuk album baru
  6. Di bidang Undang Orang, masukkan satu alamat email atau lebih
  7. Klik Buat

Berita Terkait

News Update