Anak Sekolah Masuk Tanggal Berapa? Cek Agar Tidak Keliru

Selasa 08 Apr 2025, 12:24 WIB
Jadwal masuk anak sekolah setelah libur lebaran 2025. (Sumber: Pinterest)

Jadwal masuk anak sekolah setelah libur lebaran 2025. (Sumber: Pinterest)

POSKOTA.CO.ID -  Banyak yang bertanya soal anak sekolah masuk tanggal berapa setelah libur lebaran? Simak informasi selengkapnya dalam artikel ini.

Pertanyaan seputar kapan anak sekolah masuk kembali untuk mengikuti kegiatan belajar-mengajar ramai ditanyakan oleh masyarakat, terutama para orang tua siswa.

Seperti yang diketahui, sebelumnya sejumlah masyarakat mendapatkan libur nasional dan cuti bersama Hari Suci Nyepi dan lebaran Idul Fitri 2025 dari pemerintah, tak terkecuali anak sekolah.

Baca Juga: Libur Lebaran 2025 Usai, Gubernur Dedi Mulyadi Tegaskan ASN Jabar Kembali Aktif Mulai 8 April

Bahkan, anak sekolah mendapatkan jatah libur selama hampir dua puluh hari lamanya selama masa lebaran 2025.

Masa libur panjang ini dimanfaatkan oleh para pelajar untuk belajar secara mandiri di rumah, berkumpul bersama keluarga, hingga ikut bersilaturahmi dengan keluarga.

Kini, masa libur lebaran 2025 pun sudah usai dan saatnya bagi masyarakat, termasuk anak sekolah untuk kembali melakukan aktivitas seperti biasanya.

Para orang tua dan pelajar pun sudah mulai bertanya kapan kegiatan belajar-mengajar di sekolah dimulai kembali setelah libur lebaran 2025.

Lantas, kapan anak sekolah mulai belajar lagi setelah libur lebaran habis?

Dalam artikel ini akan membahas jadwal libur lebaran anak sekolah yang telah diatur oleh pemerintah agar masyarakat tahu tanggal berapa anak sekolah masuk kembali.

Berikut ini informasi selengkapnya yang perlu Anda ketahui tentang jadwal masuk anak sekolah setelah libur lebaran 2025.

Berita Terkait

News Update