5 Program Bansos Cair di Bulan April 2025, Wajib Cek!

Selasa 08 Apr 2025, 14:48 WIB
Berikut informasi pencairan 5 jenis bansos April 2025. (Sumber: Poskota/Faiz)

Berikut informasi pencairan 5 jenis bansos April 2025. (Sumber: Poskota/Faiz)

POSKOTA.CO.ID - Masyarakat segera bersiap menerima pencairan 5 jenis bansos dari pemerintah di bulan April 2025 ini, simak ulasan lengkapnya.

Pemerintah terus berkomitmen dalam menyaluran beberapa program bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat.

Diharapkan pemberian bansos ini bisa memberikan dukungan finansial sehingga penerima manfaat bisa mmenuhi kebutuhannya.

Nah bulan April 2025 ini bertepatan dengan momen perayaan Idul Fitri.

Baca Juga: Info Penting Penyaluran Bansos PKH dan BPNT 2025: Jadwal Pencairan dan Syarat Dapat Nominal Dana Bantuan Sebesar Rp600.000

Jadi selepas lebaran ada pencairan bansos bagi penerima manfaat yang sudah terpilih untuk menambah pemasukan dalam pemenuhan kebutuhan sehari-hari.

Lalu apa saja bansos yang akan cair pada bulan April 2025 ini? Cek daftarnya di bawah ini.

1. Program Keluarga Harapan (PKH)

Bansos PKH merupakan salah satu program utama pemerintah dalam membantu keluarga miskin dan rentan miskin.

Di bulan April 2025 dipastikan masuk jadwal pencairan bansos PKH tahap kedua tahun 2025, yakni disaluran bertahap mulai April hingga Juni selama 3 bulan.

Baca Juga: Cek Status DTKSN Anda, Alhamdulillah Bansos BPNT Rp600 Ribu dan PKH Tahap 2 Mulai Cair!

Nominal saldo bansos yang akan diterima mulai dari Rp225.000 hingga Rp750.000 dibedakan atas komponen masing-masing.

2. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Berita Terkait

News Update