POSKOTA.CO.ID - Program Keluarga Harapan (PKH) adalah salah satu program bansos reguler yang diberikan kepada masyarakat.
Bantuan ini diberikan guna meningkatkan akses ke pendidikan dan kesehatan, serta meningkatkan kesejahteraan sosial.
Oleh karena itu, bansos PKH terbagi menjadi 3 komponen utama yang dari setiap komponen tersebut terbagi menjadi beberapa kategori.
Komponen Penerima Bansos PKH
Penyaluran bansos PKH akan disesuaikan dengan kategori yang ada dalam komponen, berikut penjelasannya.
1. Komponen Kesehatan
Komponen kesehatan terdiri dari dua kategori yaitu ibu hamil dan anak usia dini, sesuai dengan namanya, bantuan ini diberikan untuk memberikan akses kesehatan mereka.
2. Komponen Kesejahteraan
Komponen kesejahteraan sesuai dengan namanya yang akan memberikan kesejahteraan kepada kategori lanjut usia dan penyandang disabilitas.
3. Komponen Pendidikan