Kekalahan 1-5 dari Australia pada laga sebelumnya menjadi pembelajaran berharga, dan Verdonk berharap timnya bisa bangkit dengan performa terbaik.
Saat ini, Indonesia berada di posisi keempat Grup C dengan enam poin, sementara Bahrain mengikuti di peringkat kelima dengan poin yang sama.
Daftar Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di Bogor
Mojoke Communify
- Komplek Baranangsiang 4 Blok D Ujung, Tanah Baru, Bogor Utara
Vape On Bogor
- Jl. Raya Taman Pagelaran No.05 Blok F1, Padasuka, Ciomas
Olu Grill House Pakansari
- Jl. Raya Alternatif Pemda, Nanggewer, Cibinong, Kab. Bogor
Kopi Dari Hati X Diari
- Ruko Indomaret Leuwiliang KM.23, Bogor
V BAR CAFE
- Binamarga II No.11, Baranangsiang, Bogor Timur
Kopi Nako Rumah Sangrai
- Jl. Binamarga II, Baranangsiang, Bogor Timur
Itulah beberapa rekomendasi tempat nobar seru di Bogor untuk menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Bahrain. Selamat menonton dan dukung Garuda sampai akhir ya.