Kabar Gembira! Dana Bansos PIP Cair untuk Siswa Mulai Rp225.000, Cek Selengkapnya di Sini

Senin 24 Mar 2025, 20:06 WIB
Bansos PIP. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Bansos PIP. (Sumber: Poskota/Legenda Kinanty Putri)

POSKOTA.CO.ID - Penyaluran bantuan sosial kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang memiliki anggota keluarga siswa dari bansos PIP.

Program Indonesia Pintar (PIP) sendiri merupakan program yang diberikan untuk siswa guna memenuhi kebutuhan sekolahnya.

Seperti membeli alat tulis, seragam sekolah, tas sekolah, sepatu, hingga kebutuhan lainnya.

Mengutip kanal Youtube Naura Vlog, diketahui terdapat bantuan yang cair hari ini yaitu Program Indonesia Pintar atau PIP untuk semester pertama.

Baca Juga: Penerima Bansos Tahap 1 Wajib Tahu! Perhatikan Hal Ini agar Bantuan Tahap 2 Bisa Cair

Diketahui terdapat beberapa penyaluran yang hanya mencairkan untuk setengah semester, adapula yang mencairkan untuk satu semester.

Penyaluran ini memiliki nominal yang berbeda-beda mulai dari Rp225.000, Rp375.000, dan Rp900.000, maka untuk nominal tersebut merupakan pencairan setengah semester.

Adapun nominal bantuan yang akan diberikan kepada siswa secara full, rinciannya adalah sebagai berikut.

Nominal Bansos PIP

Baca Juga: Benarkah Pemerintah Percepat Pencairan Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 2025? Simak Penjelasannya di Sini!

Berikut ini merupakan jumlah nominal bantuan sosial Program Indonesia Pintar (PIP) yang akan diterima siswa sesuai jenjang dan tingkat sekolah:

1. Siswa SD/SDLB/Paket A

Berita Terkait

News Update