Periode Terakhir Penukaran Uang, Ketahui Tips dan Syarat Sebelum Lakukan Pemesanan

Minggu 23 Mar 2025, 10:23 WIB
Tips dan syarat penukaran uang. (Sumber: Pintar Bank Indonesia)

Tips dan syarat penukaran uang. (Sumber: Pintar Bank Indonesia)

POSKOTA.CO.ID - Menghitung hari menuju lebaran Idul Fitri 2025, semakin banyak orang yang antre untuk melakukan penukaran uang.

Untuk melaksanakan penukaran uang melalui layanan Bank Indonesia (BI) saat ini sudah memasuki periode terakhir untuk penukaran mulai 24-27 Maret 2025.

Sebelum melakukan proses penukaran uang, masyarakat perlu mendaftar melalui berbagai https:// pintar.bi.go.id dan menyimpan bukti penyimpanan.

Setelahnya barulah pengguna dapat mendatangi lokasi yang telah dipilih untuk melakukan penukaran uang.

Baca Juga: Cara Praktis Tukar Uang Baru untuk THR Lebaran 2025, Tanpa Antre Panjang!

Untuk itu, ketahuilah tips-tips yang perlu dilakukan serta syarat yang harus dipenuhi sebelum melakukan penukaran uang.

Tips Menukarkan Uang THR Lebaran

Berikut ini tips penukaran uang melalui Bank Indonesia yang harus diketahui!

1. Pastikan jadwal dan lokasi penukaran tersedia sebelum melakukan pemesanan.

Baca Juga: Tukar Uang Pecahan Baru Tanpa Ribet di Aplikasi PINTAR BI, Cek Cara Lengkapnya di Sini

2. Unduh atau cetak bukti pemesanan layanan penukaran uang Rupiah.

3. Membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP) asli sebagai identitas.

Syarat Penukaran Uang THR Lebaran

Berita Terkait

News Update