POSKOTA.CO.ID - Lebaran tinggal beberapa hari lagi, banyak hal yang harus dipersiapkan untuk menyambut hari raya Idul Fitri ini, salah satu contohnya adalah mempersiapkan keuangan.
Lebaran identik dengan berbagi, pada momen lebaran ini terdapat suatu budaya yang sangat melekat pada masyarakat di Indonesia, budaya tersebut adalah budaya bagi-bagi uang untuk anak-anak kecil.
Terdapat tips hemat yang bisa dilakukan untuk menjalani budaya tersebut, sehingga Anda bisa berbagi kepada keponakan-keponakan atau anak-anak di sekitaran rumah tanpa harus khawatir.
Baca Juga: Segera Cair, Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 2025 Disalurkan Setelah Lebaran
Selain budaya berbagi, momen lebaran juga identik dengan kue-kue yang biasanya dihidangkan untuk tamu yang bersilaturahmi atau berkunjung ke rumah.
Kue-kue yang identik dengan lebaran adalah kue kastangel, kue putri salju, kue nastar, dan juga masih banyak kue-kue lainnya.
Dengan tips ini, Anda tidak perlu khawatir lebaran Anda tidak meriah karena berhemat, justru Anda bisa lebih menikmati dengan sedikitnya pengeluaran.
Baca Juga: Kapan Lebaran Idul Fitri 2025? Cek Tanggal Perkiraannya di Sini
Lantas, bagaimana tips untuk menjalankan lebaran dengan hemat? Silakan simak tips selengkapnya sebagai berikut ini.
Tips Lebaran dengan Hemat

Melansir dari kanal YouTube Saufa Ardovani pada Minggu, 23 Maret 2025, berikut adalah beberapa tips yang bisa dilakukan untuk menjalankan lebaran dengan hemat:
Baca Juga: Cara Membeli Tiket Kereta Api Arus Balik Mudik Lebaran 2025 Via Online