Ide THR untuk Anak-Anak yang Bermanfaat Selain Uang

Minggu 23 Mar 2025, 09:40 WIB
Ilustrasi Tunjangan Hari Raya. (Sumber: Pexels/Kaboompics.com)

Ilustrasi Tunjangan Hari Raya. (Sumber: Pexels/Kaboompics.com)

POSKOTA.CO.ID - Tunjangan Hari Raya atau THR menjadi salah satu momen penting yang ditunggu-tunggu oleh anak-anak ketika menjelang hari raya.

Salah satu perayaan hari raya umat muslim Labaran Idul Fitri semakin dekat setelah menjalankan ibadah puasa selama satu bulan.

Seluruh anggota keluarga dengan senang menyambut hari Idul Fitri ini, termasuk anak-anak yang tengah menunggu-nunggu THR.

Tunjangan hari raya ini umumnya berbentuk uang, namun, tak jarang pula diberikan jenis hadiah lainnya selain uang.

Baca Juga: Cara Kelola Uang THR Anak dengan Investasi dan Menabung

Ini dia ide THR untuk anak-anak yang bisa kamu berikan saat hari raya Lebaran nanti selain uang dan tentunya bermanfaat!

1. Alat Tulis

Ide THR yang pertama adalah alat tulis yang cocok diberikan sebagai hadiah pengganti uang tunai, cobalah inovasi alat tulis yang menarik.

Berikan anak-anak alat tulis dengan karakter yang sedang disukai agar mereka senang dan tertarik dengan hadiahnya.

Baca Juga: Agar Tidak Bokek, Cara Memanfaatkan Sisa Uang THR Lebaran Idul Fitri

2. Mainan

Ide THR yang selanjutnya ini tak kalah populer dari uang tunai, anak-anak tentunya akan sangat senang jika mendapatkan hadiah ini.

Pilihlah mainan yang juga memiliki manfaat untuk mengedukasi anak dengan cara yang menyenangkan.

3. Makanan

Berita Terkait

News Update