Cara Screenshot dan Screen Record di Laptop, Tak Perlu Pakai Aplikasi Pihak Ketiga

Minggu 23 Mar 2025, 15:34 WIB
Cara Screenshot dan Screen Record di Laptop, Tak Perlu Pakai Aplikasi Pihak Ketiga (Sumber: Unsplash/Burst)

Cara Screenshot dan Screen Record di Laptop, Tak Perlu Pakai Aplikasi Pihak Ketiga (Sumber: Unsplash/Burst)

POSKOTA.CO.ID – Mengabadikan tampilan layar laptop bisa menjadi kebutuhan penting, baik untuk membuat presentasi, mendokumentasikan informasi, atau membagikan tutorial.

Untungnya, proses screenshot maupun screen record kini bisa dilakukan dengan mudah tanpa harus mengunduh aplikasi tambahan.

Sistem operasi Windows sudah menyediakan fitur bawaan yang praktis dan efisien, cukup dengan kombinasi tombol sederhana.

Jika kamu belum tahu caranya, berikut panduan lengkap cara screenshot dan screen record di laptop tanpa perlu aplikasi pihak ketiga.

Baca Juga: 4 Cara Transfer File dari Hp ke Laptop dengan Mudah dan Cepat

Cara screenshot di laptop

1. Buka laptop

2. Cari halaman atau situs yang ingin di-screenshot

3. Klik tombol Prt Sc (Print Screen) di sebelah tombol F12

Baca Juga: Ingin Tahu Password WiFi yang Sudah Terhubung? Begini Cara Melihatnya di HP dan Laptop

4. Untuk beberapa laptop, tombol Prt Sc harus dibarengi dengan tombol Fn/Ctrl/Shift

5. Nantinya layar laptop kamu akan di-screenshot

News Update