Rahasia mengetahi limit dana cicil (dana/edited Dadan Triatna)

TEKNO

Rahasia Mengetahui Limit Dana Cicil di Aplikasi DANA yang Jarang Diketahui!

Sabtu 22 Mar 2025, 15:36 WIB

POSKOTA.CO.ID - Meskipun fitur Dana Cicil banyak digunakan oleh pengguna aplikasi DANA, masih banyak yang belum mengetahui berapa batas kredit yang tersedia di akun mereka.

Hal ini disebabkan karena aplikasi DANA tidak menampilkan limit Dana Cicil secara langsung di halaman utama. Namun, fitur ini tetap memungkinkan pengguna untuk mengelola keuangan mereka dengan lebih fleksibel berdasarkan batas kredit yang telah ditentukan.

Sayangnya, tidak semua pengguna tahu cara mengecek limit Dana Cicil di aplikasi mereka. Oleh karena itu, artikel ini akan mengupas tuntas cara mengetahui batas kredit Dana Cicil di aplikasi dompet digital berwarna biru muda tersebut.

Cara Mengecek Limit Dana Cicil di Aplikasi DANA

Untuk mengetahui besaran limit Dana Cicil di akun DANA, Anda dapat melakukan uji coba transaksi menggunakan fitur tersebut. Berikut langkah-langkahnya:

Baca Juga: Cuma Main 2 Kali Dibayar Saldo DANA Hingga Rp550.000, Download Aplikasi Penghasil Uang Gratis di 2025, Buktikan Sekarang Juga agar E-Wallet Anda Terisi!

1. Masuk ke Menu Dana Cicil

2. Melakukan Simulasi Pembayaran dengan Kode QR

3. Cek Saldo Dana Cicil

4. Uji Coba dengan Nominal Kecil

Itulah cara mudah untuk mengetahui limit Dana Cicil di aplikasi DANA yang masih jarang diketahui oleh pengguna. Semoga bermanfaat!

Tags:
dompet digital DANA Dana CicilAplikasi DANA Limit Dana CicilLimit Dana

Insan Sujadi

Reporter

Insan Sujadi

Editor