Dengan mempersiapkan perjalanan matang-matang, pemudik bisa mengurangi risiko terjebak macet selama arus mudik dan balik Lebaran 2025.
Selalu pantau informasi terbaru dari akun resmi PT Jasamarga atau sumber terpercaya lainnya untuk update kondisi jalan.