Prediksi, jadwal pertandingan dan live streaming resmi UEFA Nations League leg kedua antara Spanyol vs Belanda. (Sumber: X/ elchiringuitotv)

OLAHRAGA

Prediksi dan Link Live Streaming Spanyol vs Belanda, Main 24 Maret 2025

Sabtu 22 Mar 2025, 20:21 WIB

POSKOTA.CO.ID - Cek prediksi dan live streaming babak perempat final UEFA National League 2025 yang temukan antara Spanyol vs Belanda.

Laga tersebut akan dimainkan di Camp de Mestalla, Valencia, Spanyol pada Senin 24 Maret 2025 pukul 02.45 WIB.

Pertandingan ini diprediksi akan langsung sengit karena kedua tim memiliki Gengsi serta keperluan untuk meraih kemenangan demi melaju ke babak semifinal.

Terlebih pada leg pertama saat bermain di Rotterdam kedua tim harus puas bermain imbang 2-2.

Baca Juga: Preview dan Link Live Streaming Jerman vs Italia, Cek Jadwal dan Starting Line Up di Sini!

Pada laga ini anak asuh dari Luis De La Fuente sedikit diunggulkan karena bermain di depan pendukungnya sendiri.

Lamine Yamal dan kawan-kawan juga memiliki modal baik dengan mampu meraih hasil imbang di laga pertama saat bermain di kandang lawan.

Masih harus kehilangan jadi pemain seperti Dani Carvajal dan Inigo Martinez, namun masih sanggup cukup baik hingga mampu mencapai babak perempat final.

Bagi Tim tamu laga ini terbilang cukup berat kan harus tampil di depan pendukung lawan.

Baca Juga: Rekap Hasil Perempatfinal UEFA Nations League: Belanda Gagal Atasi Spanyol, Italia dan Perancis Tumbang

Selain itu juga kehilangan satu pemain yakni Jorrel Hato yang terkena kartu merah pada lag pertama membuat Ronald Koeman harus segera memutar otak demi meraih hasil sempurna pada laga ini.

Di Tim Oranje ter terdapat saudara kandung dari pemain Timnas Indonesia Eliano Reijnders yakni Tijjani Reijnders yang sanggup bermain baik di laga pertama.

Bahkan pemain berdarah Maluku tersebut sukses mencetak satu gol di laga tersebut.

Jadwal dan Link Live Streaming Resmi

Berikut ini adalah jadwal lengkap pertandingan dan link live streaming resmi babak perempat final UEFA Nations League leg kedua antara Spanyol vs Belanda.

Baca Juga: Preview Denmark vs Portugal: Cristano Ronaldo Siap Cetak Gol Lagi ke Gawang Tim Dinamit

Prediksi Line Up Spanyol vs Belanda

Berikut ini adalah prediksi line up Mi akan diturunkan oleh kedua pelatih pada laga seru UEFA Nations League 2025 antara Spanyol vs Belanda.

Spanyol (4-3-3): Simon; Porro, Le Normand, Cubarsi, Cucurella; Ruiz, Zubimendi, Pedri; Yamal, Morata, Nico Williams.

Pelatih: Luis de la Fuente.

Belanda (4-2-3-1): Verbruggen; Geertruida, Van Dijk, Hecke, Hato; De Jong, Reijnders; Frimpong, Kluivert, Gakpo; Depay.

Pelatih: Ronald Koeman.

Tags:
Tim OranjePrediksi Line UpUEFA Nations LeaguePrediksi dan link live streamingSpanyol vs Belanda

Raihan Ali Putra Santoso

Reporter

Raihan Ali Putra Santoso

Editor