POSKOTA.CO.ID - Malam Lailatul Qadar adalah momen yang sangat berharga untuk umat islam di seluruh dunia saat bulan Ramadan.
Malam Lailatul Qadar sangat istimewa karena Alquran diturunkan kepada Nabi Muhammad melalui malaikat Jibril.
Waktu Lailatul Qadar tidak ada yang dapat mengetahuinya kecuali Allah SWT. namun terdapat petunjuk bahwa malam ini jatuh pada sepuluh malam terakhir di bulan Ramadan.
Untuk menyambut malam istimewa ini, kamu bisa menggunakan twibbon Lailatul Qadar untuk dibagikan ke media sosial.
Baca Juga: Malam Lailatul Qadar: Keutamaan, Keistimewaan, dan Tanda-Tandanya
Link Twibbon Lailatul Qadar
Twibbon 1
https://twibbo.nz/lailatulqadr1
Twibbon 2
https://twibbo.nz/lailatulqadr1
Twibbon 3