POSKOTA.CO.ID - Ramalan shio dipercaya dapat memberikan gambaran soal kehidupan terkait karier, keuangan, asmara dan kesehatan.
Shio bagian dari astrologi China yang ditandai dengan 12 hewan mulai dari Shio Tikus hingga Shio Babi.
Melansir dari kanal YouTube Algoritma Alam Weton, di tahun 2025 yang ditandai dengan Shio Ular ada tiga tanda shio yang diramal mendapat keberlimpahan rezeki.
Tiga shio tersebut ialah Shio Naga, Shio Tikus dan Shio Ular. Penasaran bagaimana dengan ramalannya, berikut informasinya.
Baca Juga: Ramalan Shio Ular, Naga, Monyet, dan Ayam Hari Ini 20 Maret 2025: Ayam akan Beruntung Hari Ini
Ramalan Shio
Dalam ramalannya, tiga shio yang akan mendapat limpahan rezeki serta keinginannya terkabut antara lain:
Shio Naga

Shio Naga ditandai dengan simbol kekuatan dan kemakmuran. Di tahun ular, shio ini diramal akan melaju di jalur yang tidak terbayang perihal rezeki.
Investasi yang dilakukan mulai berbuah manis serta melampau ekspektasi. Selain itu, kemitraan dalam sisi bisnis pun terjalin dengan baik sehingga mampu membawa kesuksesan yang gemilang.
Coba percaya pada panggilan jiwa dan keahlian yang dimiliki, sebab di tahun ular pemilik shio ini akan meraih puncak kesuksesan.
Baca Juga: Shio Paling Beruntung Besok 20 Maret 2025: Ada Shio Macan hingga Babi
Shio Tikus

Anda pemilik Shio Tikus diramal akan mendapatkan rezeki yang tak terhenti mengalir, bahkan digambarkan seperti sungai mengalir.