5 Kelebihan Luar Biasa Weton Selasa Pahing: Dari Aura Kepemimpinan yang Alami hingga Rezeki Lancar

Jumat 21 Mar 2025, 13:30 WIB
Keistimewaan weton Selasa pahing. (Sumber: Freepik/pressfoto)

Keistimewaan weton Selasa pahing. (Sumber: Freepik/pressfoto)

POSKOTA.CO.ID - Pernahkah kalian penasaran dengan weton kelahiran kalian? Apakah weton kalian termasuk Selasa Pahing?

Dalam budaya Jawa berdasarkan pada kitab primbon Jawa, aura seseorang sering dikaitkan dengan weton, yaitu gabungan antara hari lahir dan pasaran.

Jika iya, simak artikel ini sampai tuntas karena di sini akan dibongkar habis lima kelebihan luar biasa yang bisa membuat hidup kalian lebih sukses dan penuh keberkahan.

Siapa tahu ini bisa jadi jawaban dari pertanyaan-pertanyaan kalian selama ini. Berikut penjelasannya berdasarkan dari kanal YouTube Nguri Jawen.

Baca Juga: 4 Weton Ini Tak Setia pada Pasangan, Berikut Ramalan Menurut Primbon Jawa

Weton Selasa Pahing

1. Pemimpin Alami dan Berwibawa

Orang yang lahir di weton Selasa Pahing memiliki aura pemimpin alami. Mereka tidak perlu banyak bicara untuk mendapatkan penghormatan dari orang lain karena karismanya begitu kuat.

2. Pekerja Keras dan Pantang Menyerah

Salah satu keunggulan paling mencolok dari orang dengan weton Selasa Pahing adalah etos kerjanya yang luar biasa.

Jika kamu memiliki weton ini, penting untuk belajar mengatur waktu, beristirahat dengan cukup, dan meluangkan waktu untuk keluarga serta diri sendiri. Ingat, bekerja keras itu penting, tetapi bekerja dengan cerdas lebih penting lagi.

Baca Juga: 5 Weton Ini Diramalkan Memiliki Jalan Rezeki yang Lebih Mudah dan Selalu Beruntung Setiap Saat

Berita Terkait

News Update