Timnas Australia vs Indonesia, Tony Popovic tak Ingin Dipermalukan Garuda di Kampung Halaman

Rabu 19 Mar 2025, 22:16 WIB
Pelatih Timnas Australia, Tony Popovic memimpin Socceroos menghadapi Indonesia di kota kelahirannya, Sydney. (Sumber: Instagram @socceroos)

Pelatih Timnas Australia, Tony Popovic memimpin Socceroos menghadapi Indonesia di kota kelahirannya, Sydney. (Sumber: Instagram @socceroos)

Setelah menghadapi Australia, Indonesia duel kontra Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta pada Selasa, 25 Maret 2025, pukul 20.45 WIB.

Lalu, di bulan Juni, Timnas Indonesia akan melawan China dan Jepang.

Sementara Australia tandang ke China, dan menghadapi Jepang serta Arab Saudi di bulan Juni 2025.

Seluruh laga Timnas Indonesia di kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia disiarkan live eksklusif di RCTI.

Berita Terkait

News Update