Daftar Bantuan Sosial yang Cair Sebelum Idul Fitri 2025, Intip di Sini!

Rabu 19 Mar 2025, 15:52 WIB
Daftar bantuan sosial yang cair sebelum Idul Fitri 2025 (Sumber: Poskota/Syifa Luthfiyah)

Daftar bantuan sosial yang cair sebelum Idul Fitri 2025 (Sumber: Poskota/Syifa Luthfiyah)

Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT)

Bantuan dalam bentuk saldo elektronik yang dapat digunakan untuk membeli kebutuhan pokok di e-warong yang telah bermitra dengan pemerintah.

Bonus Tambahan

Penerima PKH dan BPNT yang memiliki anggota keluarga lansia atau penyandang disabilitas berat akan mendapatkan bonus saldo Rp500.000.

Bantuan Beras

Bantuan beras sebanyak 10 kg per bulan, dengan total 30 kg untuk periode Januari-Maret 2025.

Masyarakat diimbau untuk segera mengecek status penerimaan bansos agar dana bantuan dapat dimanfaatkan dengan baik menjelang Lebaran.

Berita Terkait

News Update