POSKOTA.CO.ID - Begini cara mudah cek status BPJS 2025 secara online. Simak info lengkapnya di sini!
Kini, canggihnya teknlogoiserba digital, memudahkan untuk melihat status dan nomor kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan secara oniline.
Tanpa perlu antri ke kantor cabang, saat ini BPJS menyediakan layanan informasi secara daring yang bisa dilakukan dimanapun dan kapan saja.
Perlu Anda ketahui, pengecekan nomor BPJS Ketenagakerjaan ini dapat digunakan untuk klaim jaminan sosial, seperti jaminan hari tua, kematian, pensiun, dan lain-lain.
Namun kini Anda tak perlu khawatir, saat ini masyarakat dapat mengeceknya status BPJS secara mudah.
Baca Juga: Cara Mencairkan Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan 2025, Berikut Prosedur dan Syaratnya!
Cara Cek Status BPJS Ketenagakerjaan 2025
1. Cek BPJS Ketenagakerjaan via Web BPJSTKU
Anda dapat melihat nomor kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan dengan mengunjungi laman situs https;//sso.bpjsketenagakerjaan.co.id.
2. Cek BPJS Ketenagakerja via Call Center
Selain lewat situs Anda juga dapat menghubungi contac center 500910 atau 1500910 untuk mengetahui status BPJS Ketenagakerjaan Anda.
3. Cek BPJS Ketenagakerjaan via Aplikasi JMO
Anda dapat mendownload aplikasi JMO yang tersedia di lay Store atau App Store secara gratis yang bisa Anda coba.
Login di apliksi JMO dapat mengetahui status keterangan aktif BPJS Ketenagakerjaan Anda saat ini.
Dengan beerapa cara di atas, Anda dapat mengetehaui status nomor BPJS Ketenagakerjaan aktif atau tidak aktifnya secara online dengan mudah.