Mat Solar Meninggal, Tangis Rieke Janji Perjuangkan Sengketa Tanah Belum Tuntas

Selasa 18 Mar 2025, 17:58 WIB
Rieke Diah Pitaloka menangis disaat janji untuk memperjuangkan tanah milik Mat Solar belum selesai. (Instagram/@riekediahp)

Rieke Diah Pitaloka menangis disaat janji untuk memperjuangkan tanah milik Mat Solar belum selesai. (Instagram/@riekediahp)

"Abang itu bantuin bangun masjid, bantuin ambulans di kampung ini, orangnya baik ke tetangga," pungkasnya.

Pemeran Oneng itu mengatakan sidang terkait ganti rugi tanah Mat Solar digelar pada 19 Maret 2025 besok.

Ia meminta pihak terkait untuk segera membayarkan hak dari Mat Solar. Rieke merasa memiliki utang yang belum terselesaikan dengan almarhum.

Baca Juga: Mat Solar Tutup Usia, Rieke: Maaf Oneng Belum Bisa Perjuangin Hak Abang

"Saya punya utang janji. Mohon doanya semoga para pemegang juga betul diperjuangkan kalau emang haknya ya tolong dibayarkan," ucapnya," katanya.

Berita Terkait

News Update