5 Tips Manjur Usir Tikus di Rumah, Cek Juga Cara Pencegahannya Agar Tidak Kembali

Selasa 18 Mar 2025, 22:42 WIB
5 tips manjur usir tikus di rumah dan cara cegah agar tidak kembali. (Sumber: Pexels/Nikolett Emmert)

5 tips manjur usir tikus di rumah dan cara cegah agar tidak kembali. (Sumber: Pexels/Nikolett Emmert)

POSKOTA.CO.ID - Terdapat 5 tips manjur untuk mengusir tikus di rumah. Mari cek juga cara pencegahannya agar hewan pengerat tersebut tidak kembali.

Tikus yang berada di dalam rumah adalah masalah yang cukup besar. Karena selain menganggu, membawa penyakit juga.

Tak hanya itu saja, dapat merusak barang-barang di rumah karena akan mengerat dan mencari sesuatu untuk dimakan.

Berikut ini terdapat 5 tips yang efektif untuk mengusir tikus. Bahan-bahannya pun juga mudah ditemukan di rumah.

Baca Juga: 5 Manfaat Jeruk Nipis untuk Rambut, Solusi Alami Atasi Ketombe hingga Rambut Lepek

5 Tips Manjur Usir Tikus di Rumah

1. Cuka Putih dan Kapur Barus

Cuka putih memiliki bau asam yang tidak disukai oleh tikus dan kapur barus efektif sebagai pengusir hewan. Kedua hal ini menjadi kombinasi yang maksimal untuk mengusirnya.

Pertama campurkan cuka putih dan air yang perbandingannya sama ke dalam botol semprot. Lalu kocok dan Pastikan semuanya tercampur.

Setelah itu, semprotkan cairan cuka tersebut di tempat yang dilewati atau aktivitas si tikus. Biarkan mengering.

Baca Juga: Viral di Media Sosial, Make Up Habis Mandi Diprediksi Tren Saat Lebaran 2025

2. Minyak Esensial

Minyak esensial peppermint dikenal sebagai pengusir tikus alami. Aroma tersebut membuat tikus tidak nyaman. Teteskan minyak tersebut di bola kapas dan taruh di titik yang sering dilalui tikus.b

3. Gunakan Tanaman Pengusir Tikus

Ada beberapa tanaman untuk mengusir tikus, n seperti lavender, daun mint, dan rosemary. Aroma dari ketiga tanaman tersebut ampuh untuk membuat pergi hewan pengerat ini.

Berita Terkait

News Update