Belanda menyerah setelah Andres Iniesta mencetak gol beberapa menit jelang laga bubar di masa perpanjangan waktu.
Kemudian, duel Kroasia vs Prancis juga menyuguhkan aroma balas dendam Luka Modric Cs yang pastinya masih mengingat luka di final Piala Dunia 2018.
Babak perempat final UEFA Nations League 2024-25, digelar dua leg atau home and away.
Leg pertama dilaksanakan pada 20 Maret 2025, sementara leg kedua pada 23 Maret 2025 waktu setempat.
Pertandingan UEFA Nations League bisa disaksikan di jaringan media televisi dan platform OTT MNC Group.
Untuk tayangan langsung secara free to air atau gratis, belum terkonfirmasi akan disiarkan di stasiun tv mana.
Sementara untuk tayangan live streaming, UEFA Nations League 2024-25, bisa ditonton di RCTI+ dan Vision+.
Berikut jadwal perempat final UEFA Nations League A 2024-25:
Jumat, 21 Maret 2025
02.45 WIB - Belanda vs Spanyol
02.45 WIB - Denmark vs Portugal