Harga emas antam hari ini. (Sumber: Pexels/Zlaťáky.cz)

EKONOMI

Harga Emas Antam Hari Ini 17 Maret 2025 Cek Lewat Website Ini

Senin 17 Mar 2025, 21:12 WIB

POSKOTA.CO.ID - Emas merupakan salah satu logam mulia yang menjadi pilihan banyak orang untuk digunakan sebagai perhiasan maupun investasi.

Berbagai pilihan investasi yang bisa dipilih, salah satunya adalah emas karena dianggap sebagai pilihan aman dikala ekonomi tidak stabil.

Salah satu jenis emas yang seringkali dijadikan investasi adalah emas Antam, merupakan produksi PT Aneka Tambang Tbk.

Jenis emas yang satu ini memiliki berbagai ukuran mulai dari 1 gram hingga 1 kilogram sehingga sangat cocok untuk berinvestasi.

Baca Juga: Cara Mudah Beli Emas Antam Lewat ATGM

Ketahui harga emas antam pada hari ini 17 Maret 2025 via Pegadaian dan Logam Emas.

Harga Emas 17 Maret 2025 via Website Logam Mulia

Berikut adalah daftar harga emas sesuai dengan berat yang disediakan melalui website Logam Mulia:

1. 0,5 gram: Rp920.500

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini Melonjak Rp 23.000 per Gram, Simak Daftar Lengkapnya!

2. 1 gram: Rp1.741.000

3. 2 gram: Rp3.422.000

4. 3 gram : Rp5.108.000

5. 5 gram: Rp8.480.000

6. 10 gram: Rp16.905.000

7. 25 gram: Rp42.137.000

Baca Juga: Naik Rp12.000 per Gram, Harga Emas Antam Cetak Rekor Termahal

6. 50 gram: Rp84.195.000

7. 100 gram: Rp168.312.000

8. 250 gram: Rp420.515.000

9. 500 gram: Rp840.820.000

10. 1000 gram: Rp1.681.600.000

Baca Juga: 5 Cara Mengatasi Hp Kemasukan Air dengan Mudah, Tidak Perlu Panik!

Harga Emas 17 Maret 2025 via Website Pegadaian

Berikut ini adalah daftar harga emas sesuai dengan berat menurut website Pegadaian:

1. 0,5 gram: Rp945.000

2. 1 gram: Rp1.7.5000

3. 2 gram: Rp3.508.000

4. 3 gram : Rp5.236.000

Baca Juga: Cara Ajukan Investasi Obligasi di Bank, Dapatkan Profit Selain Emas dan Saham

5. 5 gram: Rp8.692.000

6. 10 gram: Rp17.328.000

7. 25 gram: Rp43.191.000

6. 50 gram: Rp86.300.000

7. 100 gram: Rp172.520.000

8. 250 gram: Rp431.028.000

Baca Juga: Daftar Harga Emas Antam di Pegadaian 12 Maret 2025, Termurah Rp913.000

9. 500 gram: Rp861.841.000

10. 1000 gram: Rp1.723.640.000

Tags:
harga emas antam hari iniemas Antamemas Antam aslilogam mulialogam mulia Antamlogam mulia antam

Legenda Kinanty Putri

Reporter

Legenda Kinanty Putri

Editor