Ryan Sessegnon menggandakan keunggulan Fulham pada menit 88 untuk memastikan kemenangan 2-0 The Cottagers.
Kekalahan dari Fulham membuat posisi Tottenham tak beranjak di peringkat 13 dengan 34 poin.
Sedangkan, Fulham naik ke posisi delapan klasemen dengan 45 angka menggeser Bournemouth dan Aston Villa.