POSKOTA.CO.ID - Saat ini Anda bisa menjadi kreator affiliate dengan mudah melalui kolaborasi TikTok lewat ShopTokopedia saat Ramadhan 2025.
Dengan begitu, Anda bisa melahirkan peluang baru hanya mempromosikan barang melalui short video di TikTok.
Anda bisa membuatnya sendiri atau melibatkan affiliate content creator untuk meningkatkan transaksi.
Baca Juga: Cara Menambahkan Keranjang Kuning Pada Video TikTok, Bisa Dapat Penghasilan dari Affiliate
Selain itu, Anda juga bisa mengisi waktu kosong saat bulan Ramadhan menjadi kreator affiliate dengan mudah.
ShopTokopedia juga mencatat banyak kategori yang sering direkomendasikan oleh kreator affiliate seperti kecantikan, fashion hingga perawatan tubuh.
Tentunya Anda bisa mengikuti cara ini agar sukses menjadi kreator affiliate di ShopTokopedia.
Cara Sukses Jadi Kreator Affiliate di ShopTokopedia saat Ramadhan 2025
Berikut cara yang bisa dilakukan agar sukses menjadi kreator affiliate di ShopTokopedia saat Ramadhan 2025:

1. Fokus Produk yang Dibutuhkan
Anda bisa fokus mempromosikan produk fashion hingga perlengkapan ibadah saat Ramadhan 2025 untuk meningkatkan penjualan.
Masyarakat bisa membuat video konten di TikTok untuk mempromosikan produk fashion dan perlengkapan ibadah di ShopTokopedia.