Cara Non-aktifkan Google My Activity agar Tidak Dilacak Google

Kamis 13 Mar 2025, 22:55 WIB
Cara Non-aktifkan Google My Activity agar Tidak Dilacak Google (Pexels)

Cara Non-aktifkan Google My Activity agar Tidak Dilacak Google (Pexels)

POSKOTA.CO.ID - Perlu kamu ketahui bahwa Google My Activity berperan mencatat aktivitas handphone mu.

Bahkan ada yang menyebutkan bahwa hacker bisa mengintai melalui cacatan aktivitasmu dalam Google My Activity.

Seperti yang sudah diketahui bahwa aplikasi Google memang tidak terlepas dari kendali handphone mu.

Baca Juga: Cara Matikan Penyelarasan Foto iCloud Agar Penyimpanannya Tidak Penuh

Mulai kebutuhan untuk mencari beragam informasi hingga data pribadi yang masuk melalui email.

Nyatanya hal tersebut membahayakan bagi data pribadi penting Anda yang ada dalam ponselmu. 

Selain melacak aktivitas penggunaan mesin pencarian Google, ternyata Google juga bisa melacak aktivitas handphonemu.

Bahkan, Google juga ternyata bisa mengetahui aktivitas pada aplikasi mobile banking. 

Baca Juga: Khawatir Data Pribadi Anda Bocor? Begini Cara Ceknya Lewat Hp

Hal tersebut dilakukan melalui Google My Activity. Berbagai aktivitas jejak handphonemu bisa direkam.

Tidak salah jika banyak diantara orang-orang yang terkena hack. 

Berita Terkait
News Update