Besaran Bunga KUR BSI 2025 dan Tabel Angsuran Pinjaman Rp20 Juta! Segini Cicilan Harus Dibayar Debitur Per Bulan

Selasa 11 Mar 2025, 00:03 WIB
Ilustrasi pinjaman KUR BSI 2025 (Sumber: BSI)

Ilustrasi pinjaman KUR BSI 2025 (Sumber: BSI)

POSKOTA.CO.ID - Pinjam Rp20 Juta di BSI berapa angsuran yang harus dibayar? Pertanyaan ini sering kali menghantui para calon debitur, sebab khawatir cicilan akan tinggi.

Program KUR BSI 2025 merupakan kredit yang disubsidi oleh pemerintah. Sehingga calon debitur tidak perlu khawati soal margin atau suku bunga, karena setiap program Kredit Usaha Rakyat (KUR) menetapkan sebesar enam persen per tahun atau 0.5 persen per bulan.

Dengan rendahnya suku bunga, otomatis membuat cicilan yang harus dibayar oleh debitur menjadi terjangkau.

KUR BSI dijalankan dengan prinsip syariah dan dijamin bebas riba, oleh karena itu pelaku UMKM yang sedang mencari pinjaman bunga rendah dan jauh dari riba, pinjaman dari BSI ini bisa menjadi solusi yang tepat.

Baca Juga: KUR BSI 2025 Berikan Fasilitas Pinjaman yang Terjangkau untuk UMKM, Plafon Pinjaman Fleksibel dengan Persyaratan Mudah

Pengajuan Pinjaman KUR BSI Syaratnya Apa Saja?

Syarat pengajuan dari KUR BSI ini terbilang mudah, ditambah proses pengajuannya yang cepat serta margin bagi hasil yang terjangkau.

Adapun syarat pinjaman untuk plafon Rp20 juta, antara lain:

  • Individu
  • Memiliki usaha yang sudah berjalan selama enam bulan
  • Tidak sedang mendapat pinjaman produktif, bila debitur memiliki kredit konsumtif seperta kendaraan bermotor, KPR dan Kartu Kredit masih tetap bisa mengajukan pinjaman
  • Kolektibiltas lancar
  • NPWP untuk pengajuan limit pinjaman di atas Rp50 juta
  • Persyaratan dokumen seperti KTP, KK dan surat ijin usaha

Pinjaman dengan plafon Rp20 juta bisa diajukan tanpa jaminan dan bisa masuk ke kategori KUR Mikro. Sebab, KUR Mikro memiliki plafon Rp10 juta hingga Rp100 juta.

Baca Juga: QnA Persyaratan dan Proses Pengajuan KUR BSI 2025, Simak Selengkapnya

Pinjam Rp20 Juta KUR BSI Angsuran Berapa?

Berikut ini tabel angsuran KUR BSI 2025 dengan plafon Rp1 juta hingga Rp20 juta, yaitu:

Plafon Rp1 Juta

  • 12 bulan: Rp88.333
  • 18 bulan: Rp60.556
  • 24 bulan: Rp46.667
  • 36 bulan: Rp32.778
  • 48 bulan: Rp25.833
  • 60 bulan: Rp21.667

Plafon Rp2 Juta

  • 12 bulan: Rp176.667
  • 18 bulan: Rp121.111
  • 24 bulan: Rp93.333
  • 36 bulan: Rp65.556
  • 48 bulan: Rp51.667
  • 60 bulan: Rp43.333

Plafon Rp3 Juta

  • 12 bulan: Rp265.000
  • 18 bulan: Rp181.667
  • 24 bulan: Rp140.000
  • 36 bulan: Rp98.333
  • 48 bulan: Rp77.500
  • 60 bulan: Rp65.000

Baca Juga: Pinjaman Syariah KUR BSI 2025 Cair hingga Rp50 Juta, Angsuran Hanya Rp216 Ribu Per Bulan

Pinjaman Rp10 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp850.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp437.500
  • Angsuran 3 Tahun: Rp304.219
  • Angsuran 4 Tahun: Rp237.500
  • Angsuran 5 Tahun: Rp216.667

Pinjaman Rp20 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp1.700.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp875.000
  • Angsuran 3 Tahun: Rp608.438
  • Angsuran 4 Tahun: Rp475.000
  • Angsuran 5 Tahun: Rp433.333
Berita Terkait
News Update