Tabel Angsuran KUR BSI 2025 dengan Tenor Panjang Berbasis Syariah: Solusi UMKM Akses Pembiayaan Mudah

Minggu 09 Mar 2025, 18:01 WIB
Ilustrasi pinjaman KUR BSI 2025. (Sumber: BSI)

Ilustrasi pinjaman KUR BSI 2025. (Sumber: BSI)

POSKOTA.CO.ID - Bank Syariah Indonesia (BSI) menghadirkan program Kredit Usaha Rakyat (KUR) berbasis syariah untuk mendukung pelaku UMKM memperoleh pembiayaan usaha dengan mudah dan transparan.

KUR BSI 2025 menawarkan plafon pinjaman yang fleksibel yaitu sebesar Rp1 juta hingga Rp500 juta, kemudian persyaratan yang diminta pun relatif mudah.

Tak hanya itu, proses pengajuan pinjaman cepat dan BSI memiliki keuntungan dari margin sebesar enam persen per tahun.

Adanya margin tersebut, terbilang rendah dan calon debitur tidak terbebani dengan suku bunga tinggi ditambah pinjaman KUR BSI ini berbasis syariah dan tanpa riba.

Baca Juga: Pinjaman Syariah KUR BSI 2025 Cair hingga Rp50 Juta, Angsuran Hanya Rp216 Ribu Per Bulan

Kemudian tenor pinjaman yang panjang selama 60 bulan pun menjadi keunggulan dari program pinjaman ini, karena bisa memberikan peluang bagi UMKM untuk mengembangkan usahanya tanpa terbebani pembayaran utang yang cepat.

Keunggulan KUR BSI 2025 Berbasis Syariah

Berikut sejumlah keunggulan dari pinjaman yang tersedia di BSI, antara lain:

  • Bunga rendah 0,5 persen per bulan (flat), lebih ringan dari kredit konvensional.
  • Tenor fleksibel 12–60 bulan, disesuaikan dengan kemampuan usaha.
  • Proses pengajuan mudah dan cepat dengan persyaratan sederhana.
  • Skema syariah tanpa riba, sesuai prinsip keuangan Islam.

Simulasi Tabel Angsuran KUR BSI 2025

Berikut rincian angsuran KUR BSI 2025 berdasarkan plafon dan tenor pinjamannya, yaitu:

Plafon Rp1 Juta

  • 12 bulan: Rp88.333
  • 18 bulan: Rp60.556
  • 24 bulan: Rp46.667
  • 36 bulan: Rp32.778
  • 48 bulan: Rp25.833
  • 60 bulan: Rp21.667

Baca Juga: Solusi Pembiayaan UMKM, Simulasi KUR BSI dengan Cicilan Ringan Hanya Rp10 Ribu Perhari!

Plafon Rp2 Juta

  • 12 bulan: Rp176.667
  • 18 bulan: Rp121.111
  • 24 bulan: Rp93.333
  • 36 bulan: Rp65.556
  • 48 bulan: Rp51.667
  • 60 bulan: Rp43.333

Plafon Rp3 Juta

  • 12 bulan: Rp265.000
  • 18 bulan: Rp181.667
  • 24 bulan: Rp140.000
  • 36 bulan: Rp98.333
  • 48 bulan: Rp77.500
  • 60 bulan: Rp65.000

Pinjaman Rp10 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp850.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp437.500
  • Angsuran 3 Tahun: Rp304.219
  • Angsuran 4 Tahun: Rp237.500
  • Angsuran 5 Tahun: Rp216.667

Pinjaman Rp20 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp1.700.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp875.000
  • Angsuran 3 Tahun: Rp608.438
  • Angsuran 4 Tahun: Rp475.000
  • Angsuran 5 Tahun: Rp433.333

Baca Juga: Pinjaman KUR BSI 2025: Tabel Terbaru Maret, Cicilan Ringan Mulai Rp10 Juta, Solusi untuk UMKM Tanpa Riba

Pinjaman Rp30 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp2.550.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp1.312.500
  • Angsuran 3 Tahun: Rp912.656
  • Angsuran 4 Tahun: Rp712.500
  • Angsuran 5 Tahun: Rp650.000

Pinjaman Rp40 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp3.400.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp1.750.000
  • Angsuran 3 Tahun: Rp1.216.875
  • Angsuran 4 Tahun: Rp950.000
  • Angsuran 5 Tahun: Rp866.667

Pinjaman Rp50 Juta

  • Angsuran 1 Tahun: Rp4.250.000
  • Angsuran 2 Tahun: Rp2.187.500
  • Angsuran 3 Tahun: Rp1.521.094
  • Angsuran 4 Tahun: Rp1.187.500
  • Angsuran 5 Tahun: Rp1.083.333

Catatan: Simulasi angsuran ini bisa berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan Bank BSI.

Berita Terkait
News Update