POSKOTA.CO.ID - Para ibu rumah tangga yang ingin mencari penghasilan tambahan berupa saldo DANA tanpa harus keluar rumah.
Ada job freelance yang bisa kamu coba yang bisa dikerjakan kapan pun dan di mana pun dengan waktu yang fleksibel.
Simak dalam artikel berikut ini cara hasilkan saldo DANA sebagai uang tambahan atau penghasilan tambahan masuk ke dompet elektronik dari job freelance.
Rekomendasi Freelance untuk Ibu Rumah Tangga
Melansir dari akun @buzzeran, berikut job freelance yang cocok untuk ibu rumah tangga kerjakan agar bisa hasilkan saldo DANA tambahan, yaitu:
1. Virtual Assistant
Secara garis besar, tugas-tugas seorang virtual assistant yaitu berada di seputar administratif dan manajemen.
Beberapa tugasnya antara lain, mengatur jadwal, mengelola email dan panggilan telepon, menginput data, mengelola media sosial, hingga melayani pelanggan (customer service).
Baca Juga: Hasilkan Saldo DANA Tambahan dengan Kerja Freelance, Begini Cara untuk Memulainya
2. Admin Media Sosial
Tugas admin media sosial meliputi:
- Mengelola akun media sosial perusahaan atau toko daring
- Mengunggah postingan
- Membalas komentar dan pesan dari pelanggan
- Mengoptimalkan perkembangan akun media sosial
Baca Juga: Rekomendasi Platform Freelance untuk Pelajar Hasilkan Saldo DANA Tambahan, Cek di Sini!
3. Jasa Ketik
Jasa ketik oline dapat digunakan untuk mengerjakan berbagai tugas seperti:
- Pengetikan dokumen
- Pengetikan makalah
- Pengetikan skripsi
- Pengetikan surat
- Pengetikan buku
- Pengetikan CV
- Pengetikan lamaran pekerjaan