Jelang Australia vs Timnas Indonesia, Thom Haye: Orang-orang Tak Menyangka Kami Dapat Bersaing

Minggu 09 Mar 2025, 13:54 WIB
Jelang Hadapi Australia, Thom Haye: Tim di Asia tak bisa remehkan Timnas Indonesia. (Sumber: Pssi.org)

Jelang Hadapi Australia, Thom Haye: Tim di Asia tak bisa remehkan Timnas Indonesia. (Sumber: Pssi.org)

"Dan saya pikir itu sudah menjadi salah satu langkah besar yang telah kami buat, yaitu bahwa tidak ada tim, bahkan ketika kami bermain melawan Jepang, tentu saja, hasilnya bukan yang kami inginkan," katanya.

Namun dengan Apa yang dicapai oleh Garuda Nusantara saat ini membuat semua tim di Asia sudah tidak boleh meremehkan lagi Timnas Indonesia.

"Tapi sebelum pertandingan dan juga bagaimana kami memulainya

Baca Juga: Sandy Walsh Bocorkan Kondisi Pemain Australia Jelang Laga Kontra Timnas Indonesia

semua orang di Asia tahu bahwa mereka tidak bisa meremehkan Indonesia," ungkapnya

Berdasarkan jadwal skuad Garuda akan menghadapi dua laga selanjutnya kontra Australia dan Bahrain yang dilakukan pada 20 serta 25 Maret 2025

"Dan mereka harus memberikan yang terbaik karena kami datang untuk mereka. Jadi dinamika di tim-tim lain juga berubah," ungka Haye.

Pemain Almere City itu yakin bahwa saat ini hilang menjadi perkembangan suatu zat bagi pertumbuhan sepak bola Indonesia yang akan mencapai suatu hal yang sangat baik kedepannya.

Baca Juga: Seberapa Besar Peluang Dean James, Joey Pelupessy, dan Emil Audero Bela Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain?

"Dan saya pikir itu sudah menjadi salah satu perkembangan besar yang telah kami capai dalam sepak bola," tegas Haye.

Berita Terkait
News Update