Hal ini pun mengindikasikan performa telah menurun dan harus ditingkatkan untuk membantu timnya bersaing di depan atas klasemen Liga Inggris musim ini.
Tottenham Selamat dari Kekalahan
Sementara itu di pertandingan lainnya, Tottenham Hotspur selamat dari kekalahan saat menjamu Bournemouth.
Tottenham mengamankan satu poin usai comeback dari ketinggalan dua gol dalam pertandingan yang digelar di Stadion Tottenham.
Marcus Tavernier mencetak gol di menit 42 untuk membawa Bournemouth unggul yang digandakan Evanilson pada menit 65.
Baca Juga: Big Match Pekan Ini! Cek Prediksi dan Link Live Streaming Man United vs Arsenal, Main 9 Maret 2025
Tottenham bangkit melalui gol Pape Matar Sarr pada menit 67 dan eksekusi penalti Son Heung-min di menit 84.