Cek Penerima Bansos PKH dan BPNT 2025, Lengkapi Persyaratannya di Aplikasi Cek Bansos

Minggu 09 Mar 2025, 02:06 WIB
Cara cek penerima bansos PKH dan BPNT 2025 tahap 2melalui aplikasi Cek Bansos. (Kemensos RI)

Cara cek penerima bansos PKH dan BPNT 2025 tahap 2melalui aplikasi Cek Bansos. (Kemensos RI)

Silahkan mengisi "data individu" sesuai dengan KTP, mengisi survei kriteria dan pengusulan bansos.

Melampirkan foto KTP dan foto rumah tampak depan. Ketuk tombol "tambah usulan".

Terakhir usulan tersebut selanjutnya akan dilakukan verifikasi oleh pendamping sosial dan dinas sosial kota atau kabupaten di wilayah masing-masing.

Berita Terkait
News Update