Saldo Bansos BPNT Gelombang Dua Cair Maret 2025, Intip Cara Cek Saldo Bansos dengan Cara Ini

Sabtu 08 Mar 2025, 17:46 WIB
Cair Maret, inilah cara cek saldo bansos BPNT. (Foto: Instagram/@infobansos)

Cair Maret, inilah cara cek saldo bansos BPNT. (Foto: Instagram/@infobansos)

POSKOTA.CO.ID - Gelombang dua untuk penyaluran dana bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) telah mulai disalurkan pada Maret 2025.

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bisa cek saldo bansos BPNT dengan menggunakan cara yang ada di sini.

Namun perlu diketahui bahwa istilah gelombang ke dua ini bukan merujuk pada tahap ke 2.

Karena gelombang ke dua ini merujuk pada pencairan tahap 1, dimana gelombang pertama telah disalurkan pada Februari 2025.

Baca Juga: Selamat! Kabar Bahagia Ada Saldo Dana Bansos Cair Rp750.000 via KKS Mandiri, Cek Fakta Berikut ini

Sedangkan untuk pencairan Maret ini termasuk gelombang ke 2. Sehingga KPM yang telah mendapatkan dana di Februari, tentunya tidak akan mendapatkan dana lagi di Maret 2025.

Hal ini karena Maret masih proses penyaluran dana tahap 1. Seperti yang diketahui, alokasi tahap 1 disalurkan untuk Januari, Februari dan Maret.

Jika Anda di bulan ke dua belum mendapatkan saldo bansos, saatnya Anda cek saldo dari sekarang. Siapa tahu saldo telah masuk ke rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) bank Himbara yang Anda miliki.

Baca Juga: NIK di e-KTP Milik Anda Terekam Lolos sebagai Penerima Saldo Dana Bansos Rp600.000 dari BPNT Gelombang 2, Cek Informasi Lengkapnya!

Cara Cek Saldo Bansos BPNT

Bagi pemilik KKS bank Himbara, silahkan cek cara cek saldo dengan cara berikut ini.

Aplikasi Mobile Banking

Salah satu cara paling mudah untuk mengecek saldo Bansos yakni dengan menggunakan aplikasi Mobile Banking.

Berita Terkait
News Update