Sedangkan game lain bisa memberikan 25,78 dolar atau sekitar Rp440.000.
Bahkan, beberapa game memberikan 41,10 dolar yakni sekitar Rp600.000.
Baca Juga: Pecahkan Teka-teki Dapat Saldo DANA Gratis Sebesar Rp200.000, Buruan Mainkan Game Penghasil Uang Ini
Cara Menggunakan CashYeah
Berikut ini cara menggunakan aplikasi CasYeah:
1. Daftar Akun di CasYeah
Langkah pertama adalah mengunjungi situs CashYeah. Anda dapat mendaftar menggunakan akun Google, Discord, atau Steam. Setelah itu, Anda akan diarahkan ke dashboard utama.
2. Dapatkan Hadiah Tambahan
Setelah pendaftaran, Anda akan menerima kesempatan untuk melakukan klaim saldo DANA berupa hadiah tambahan.
3. Pilih Tugas dan Game yang Ingin Dimainkan
Di dashboard, Anda bisa memilih berbagai tugas yang tersedia, seperti menginstal aplikasi atau memainkan game tertentu.
Setiap tugas memiliki komisi yang berbeda-beda tergantung pada tingkat kesulitan.
4. Mulai Menghasilkan Uang
Setelah memilih tugas, Anda tinggal mengikuti instruksi yang ada.
Misalnya, menginstal game dan menyelesaikan tugas dalam game tersebut.
Uang yang Anda hasilkan akan langsung dikreditkan ke akun Anda.