POSKOTA.CO.ID - Hari ini, ada kabar gembira bagi pengguna dompet elektronik DANA! Saldo DANA gratis sebesar Rp245.000 akan terkirim ke nomor HP yang tersambung dengan beberapa cara berikut.
Saat ini, banyak beberapa cara klaim saldo DANA gratis yang bisa langsung cair ke dompet elektronik untuk menambah pundi-pundi cuan.
Proses klaim saldo DANA gratis yang akan dibagikan kali ini sendiri cukup mudah, tetapi ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan agar dana benar-benar masuk ke dompet elektronik.
Salah satu syarat utamanya adalah nomor HP yang digunakan harus tersambung dengan akun dompet elektronik aktif Anda.
Dengan begitu, Anda bisa memulai proses klaim saldo DANA gratis hingga Rp245.000 ke dompet elektronik hari ini. Simak informasi selengkapnya.
Cara Sambungkan Nomor HP di DANA
Berikut adalah langkah-langkah lengkap untuk menyambungkan nomor HP di aplikasi dompet elektronik DANA.
1. Unduh dan Instal Aplikasi DANA
Sebelum memulai proses pendaftaran, pastikan Anda telah mengunduh aplikasi DANA melalui Google Play Store (Android) dan App Store (iOS).
Cari aplikasi DANA Indonesia, lalu tekan tombol "Instal" atau "Unduh" untuk memulai proses pemasangan di perangkat Anda.
2. Buka Aplikasi dan Pilih "Daftar"
Setelah aplikasi DANA berhasil terpasang di perangkat, buka aplikasi tersebut. Pada halaman awal, pilih opsi "Daftar" atau "Buat Akun Baru" untuk mulai membuat akun DANA.
3. Masukkan Nomor HP yang Aktif
Masukkan nomor HP yang akan digunakan sebagai akun DANA. Pastikan nomor tersebut aktif dan bisa menerima SMS karena akan digunakan untuk proses verifikasi nantinya.