Ditahan Atas Kasus Pemerasan, Nikita Mirzani Berharap Dijenguk Dua Orang Ini

Jumat 07 Mar 2025, 18:41 WIB
Nikita Mirzani dan asistennya, Mail Syahputra resmi ditahan atas kasus pemerasan. (Sumber: Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

Nikita Mirzani dan asistennya, Mail Syahputra resmi ditahan atas kasus pemerasan. (Sumber: Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

"Kak Niki senang 'Bagus tuh sama Mbak Shandy dan Mas Gilang, mereka orang baik'," kata Lucinta menirukan Nikita.

Akhirnya, Lucinta pun mendapatkan pesan dan menitip salam agar Shandy dan Gilang bisa menjenguknya di tahanan.

"Tadi aku bilang 'dapat salam dari Mbak Shandy dan Mas Gilang'. Kata Nikita 'Salam balik ya'. Tapi tetap mengharapkan juga kedatangan Mbak Shandy dan Mas Gilang," katanya.

Baca Juga: Nikita Mirzani Ditahan, Lolly Tulis Surat Penangguhan Tahanan Demi Ibunya

Lucinta Luna masih tetap mendoakan dan bahwa wanita akrab disapa Nyai itu tidak bersalah dan bisa cepat terbebas dari jeratan hukum.

"Secepatnya bisa pulang karena tidak bersalah, hukum ini harus ditegakkan," ucapnya.

Berita Terkait
News Update