Sejumlah Wajah Baru Bakal Hiasi Skuad Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia dan Bahrain, Siapa Saja?

Kamis 06 Mar 2025, 16:51 WIB
Starting XI Timnas Indonesia saat hadapi China di putaran tiga kualifikasi Piala Dunia 2026. (Sumber: pssi.org)

Starting XI Timnas Indonesia saat hadapi China di putaran tiga kualifikasi Piala Dunia 2026. (Sumber: pssi.org)

Sama seperti Emil Audero dan Dean James, proses naturalisasi Joey Pelupessy pun bakal segera rampung.

Kehadiran pemain berusia 30 tahun ini dapat menambah kedalaman skuad Garuda, terutama di sektor tengah.

Berita Terkait
News Update