Media Jepang Beri Dukungan, Timnas Indonesia Diyakini Bisa Kejutkan Australia dan Bahrain

Kamis 06 Mar 2025, 11:15 WIB
AFC mengirimkan khusus ke laga Timnas Indonesia vs Bahrain pada ajang kualifikasi Piala Dunia 2026. (Sumber: Pssi.org)

AFC mengirimkan khusus ke laga Timnas Indonesia vs Bahrain pada ajang kualifikasi Piala Dunia 2026. (Sumber: Pssi.org)

Dukungan dari media Jepang ini tentu bisa menjadi motivasi tambahan bagi Timnas Indonesia. Performa yang terus meningkat dan semangat juang tinggi bisa menjadi modal berharga.

Mampukah Indonesia mengalahkan Australia dan Bahrain? Semua mata kini tertuju pada kiprah skuad Garuda di laga-laga mendatang.

Berita Terkait
News Update