Trik Agar Permohonan Pinjaman KUR BRI 2025 Tidak Ditolak, Wajib Tahu!

Rabu 05 Mar 2025, 22:03 WIB
Inilah cara agar permohonan pengajuan pinjaman KUR BRI 2025 tidak ditolak. (Sumber: BRI)

Inilah cara agar permohonan pengajuan pinjaman KUR BRI 2025 tidak ditolak. (Sumber: BRI)

Nasabah KUR memiliki batasan jumlah pinjaman maksimal. Untuk usaha non-produksi, batasnya adalah 2 kali dengan total Rp100 juta, sedangkan usaha produksi maksimal 4 kali dengan total Rp500 juta.

Solusi:

  • Konsultasikan dengan pihak bank apakah masih memiliki jatah KUR.
  • Jika sudah habis, coba ajukan KUR menggunakan nama pasangan dengan syarat pasangan memiliki usaha.
  • Jika tetap tidak bisa, pertimbangkan pinjaman lain yang sesuai dengan kemampuan.

Dengan memahami penyebab penolakan dan menerapkan solusi di atas, peluang pengajuan KUR BRI 2025 Anda untuk disetujui akan semakin besar.

Berita Terkait
News Update